Kompetisi Futsal ASCI 2019

Acara ASCI ” Art and Sport Competition of IIK BW” dimulai dengan diselenggarakannya kompetisi Futsal yang dilaksanakan di Sekartaji Futsal, Acara dimulai pukul 08.00 WIB. Diikuti oleh beberapa kampus dari seluruh Jawa Timur, pertandingan futsal dilakukan dengan beberapa sesi untuk menentukan juara. Acara juga terlihat sangat ramai karena banyak penonton sebagai suporter datang menghadiri ke Sekartaji Futsal.

_____________________________
Instagram : @bemiikbhaktiwiyata
Line @ : @ykb4620as
Youtube : BEM IIK BW
Email : bemiikbhaktiwiyata@gmail.com
______________________________
Kementerian Komunikasi dan Informasi
Kabinet Gelora Jaya
BEM IIK Bhakti Wiyata Kediri